Menkumham: RUU Paten Jadi Pilar Perlindungan Kekayaan Intelektual di Indonesia Menkumham Supratman Andi Agtas menekankan pentingnya RUU Paten sebagai landasan hukum untuk melindungi Kekayaan Intelektual di Indonesia, mempercepat inovasi, dan memastikan kepastian hukum bagi peneliti dan pengembang. Tags RUU Paten 2024 Perlindungan Kekayaan Intelektual Supratman Andi Agtas Menkumham Rancangan Undang-Undang Paten DIM RUU Paten Kemenkumham