Netralitas TNI

Dandim 0417/Kerinci Ingatkan Prajurit TNI untuk Jaga Netralitas dalam Pilkada Serentak 2024

Dandim 0417/Kerinci, Letkol Inf Eko Budiarto, menegaskan pentingnya netralitas prajurit TNI dalam Pilkada 2024. Ia juga mengingatkan prajurit untuk menjaga keharmonisan keluarga dan kesehatan, serta bersinergi dengan Polri demi keamanan selama Pilkada.

Dandim 0415/Jambi: Prajurit TNI yang Terlibat Politik Praktis Akan Ditindak Tegas

Dandim 0415/Jambi Letkol Inf Yoga Cahya Prasetya menegaskan netralitas TNI dalam Pilkada Serentak 2024. Aparat TNI yang terlibat politik praktis akan ditindak tegas. Fokus pada pelaksanaan dan pengamanan, hindari komentar terkait calon atau hasil.


Pilkada Serentak 2024 di ambang pintu. Semua orang tengah bersiap-siap. Termasuk tentara, sebagai unsur penjaga keamanan dan ketertiban di Pilkada 2024. Di tengah-tengah potensi kerawanan itu, tentara wajib bersikap netral, tidak berpihak ke siapapun.

Kodim 0419/Tanjab Siapkan Pasukan untuk Pengamanan Pilkada 2024

Kodim 0419/Tanjab menggelar apel pasukan dan simulasi pengamanan Pilkada Tanjung Jabung Barat 2024. Dandim Letkol Arm Dwi Sutaryo menekankan netralitas TNI dan sinergi dengan Polri serta Forkopimda untuk menjaga kondusifitas wilayah.

***