Ormas Islam Jambi

Nasib Guru Swasta dan Regulasi Dakwah Jadi 'Curhatan' Utama Ormas Islam kepada HBA

Jambi - Anggota Komisi VIII DPR RI, Drs. H. Hasan Basri Agus (HBA), kembali menggelar forum serap aspirasi bersama para pegiat dakwah dan ulama di Jambi. Kali ini, HBA 'ngopi' bareng 100 peserta dari Fahmi Tamami dan Ansor untuk menyerap aspirasi langsung dari akar rumput.

Usulan Unik di Forum HBA Ngopi Bareng Satkar Ulama-Ponpes, Pesantren di Jambi Diminta Buka Kurikulum Teknisi Handphone dan Adat

Jambi - Anggota Komisi VIII DPR RI, Drs. H. Hasan Basri Agus (HBA), kembali menggelar forum 'Ngopi' (Ngobrol Pendidikan Islam) di Jambi. Kali ini, HBA mempertemukan dua kekuatan penting, yakni jajaran Ormas Islam Satkar Ulama Indonesia Provinsi Jambi dengan para pimpinan pondok pesantren (ponpes) se-Kota Jambi.