Pilgub Jambi 2024

Dr. Jafar Ahmad Soroti Polemik Survei LSI Terkait Pilgub Jambi

Jambi – Kontroversi hasil survei Lembaga Survei Indonesia (LSI) mengenai Pilgub Jambi 2024 menuai sorotan dari berbagai pihak, termasuk Dr. Jafar Ahmad, peneliti senior dari Idea Institute. Sebagai pakar dengan pengalaman dalam dunia survei, Dr. Jafar memberikan tiga kemungkinan alasan mengapa hasil survei ini menimbulkan polemik.

Menurutnya, permasalahan dalam hasil survei dapat disebabkan oleh beberapa hal, antaralain manipulasi data, batas toleransi margin of error, atau kelalaian tim survei dalam pengumpulan data.

Al Haris Ajak Warga Jambi Coblos Nomor 2 Haris-Sani

JAMBI -- Mendekati pencoblosan pemilihan umum gubernur dan wakil gubernur Jambi pada 27 November mendatang, colon gubernur Jambi nomor urut 2, Al Haris berkenan mendatangi ratusan simpatisannya di rumah mantan Camat Telanaipura, Alexander di kawasan Telanaipura Kota Jambi, Sabtu (9/11/2024).

"Jangan lupa nomor 2 Haris-Sani. Mohon doa dan dukungan coblos Haris-Sani," ungkapnya.

Dirinya berharap, apa yang kita harapkan mendapatkan ridho dari Allah SWT dan apa yang diharapkan tercapai hendaknya.

Kampanye Akbar Haris-Sani di Bungo Diramaikan Kehadiran Fachrori Umar dan Zulfikar Achmad

Bungo — Suasana politik di Kabupaten Bungo semakin memanas menjelang kampanye akbar pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi, Al Haris dan Abdullah Sani, yang akan digelar pada Kamis, 7 November 2024. Kampanye ini dipastikan semakin meriah dan bermakna dengan kehadiran dua tokoh berpengaruh asal Bungo, yaitu Fachrori Umar, mantan Gubernur Jambi, dan Zulfikar Achmad, mantan Bupati Bungo. Kehadiran kedua figur ini membawa harapan besar bagi tim pemenangan Haris-Sani dalam meraih simpati masyarakat di Kabupaten Bungo dan sekitarnya.

Mengejutkan, Ketua Tim Pemenangan Romi-Sudirman Kerinci Beralih Dukungan Ke Haris-Sani

KERINCI - 26 hari menjelang Pemilihan Gubernur Jambi tahun 2024, Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi Haris-Sani, terus mendapatkan dukungan dari masyarakat kabupaten Kerinci.

Bahkan, Secara mengejutkan Ketua Tim Pemenangan Romi-Sudirman di Kerinci, Irmanto, mengalihkan Dukungan ke pada Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi nomor urut 2 Haris-Sani,

Al Haris Colon Gubernur Jambi Pro Milenial dan Gen Z

Jambi - Tim Adik Wo Haris Kabupaten Kerinci menggelar silaturahmi dengan Calon Gubernur Jambi nomor urut 2, Al Haris. Silaturahmi bertajuk 'Satu Jam Lebih Dekat dengan Wo Haris' ini berlangsung di Coozy Cafe, Koto Rendah, Siulak, Kamis (31/10/2024) siang kemarin.

Satu Jam Lebih Dekat dengan Wo Haris yang diinisiatori 'Adik Wo Haris' Julia Eva Putri, M.Pd ini dihadiri kaum milenial dan Gen Z Kabupaten Kerinci.

Wo Haris Motivasi Milenial dan Gen Z Kerinci Berwirausaha

Jambi - Calon Gubernur Jambi nomor urut 2, Al Haris atau yang akrab disapa Wo Haris menyapa Milenial-Gen Z Kabupaten Kerinci. Acara bertajuk satu jam lebih dekat dengan Wo Haris ini berlangsung di Coozy Cafe, Siulak, Kamis (31/10/2024).

Afuan Yuza Putra tokoh milenial Kerinci - Sungai Penuh mengatakan Al Haris adalah calon Gubernur Jambi dengan programnya yang paling bisa merepresentasikan anak muda saat ini.

23 Program Haris-Sani: Upaya Percepatan Pengurangan Ketimpangan Pembangunan dan Penurunan Kemiskinan

Jambi - Selain mempunyai 12 program OKE GAS Haris-Sani, calon kuat Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi nomor urut 2, Al Haris dan Abdullah Sani juga mempunyai 23 PAS (Program Haris-Sani).

23 program Haris-Sani ini bertujuan untuk upaya percepatan pengurangan ketimpangan pembangunan dan penurunan kemiskinan.

Hal ini diungkapkan Al Haris saat debat terbuka perdana Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jambi 2024 yang diadakan KPU Provinsi Jambi di Abadi Convention Center, Minggu (27/10/2024) malam kemarin.

Keluarga Besar F.SPTI-K.SPSI Jambi Tegaskan Bulat Dukung Haris-Sani di Pilgub 2024

Jambi - Keluarga besar Federasi Serikat Pekerja Transport Indonesia (F.SPTI) - Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (K.SPSI) Provinsi Jambi melakukan konsolidasi untuk memenangkan Haris-Sani di Pilgub Jambi 2024.

Konsolidasi Keluarga Besar F.SPTI - K.SPSI Provinsi Jambi ini dihadiri langsung oleh Calon kuat Gubernur Jambi nomor urut 2, Al Haris di Kantor DPD F.SPTI Provinsi Jambi, Jambi Selatan, Kota Jambi, Minggu (27/10/2024).

KPU Provinsi Jambi Lakukan Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara untuk Pilgub 2024

Jambi – Menyambut Pemilihan Gubernur Jambi yang dijadwalkan pada 27 November 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jambi melakukan simulasi pemungutan dan penghitungan suara di Kelurahan Pematang Sulur, Telanaipura, Sabtu (26/10/2024). Simulasi ini menunjukkan bahwa KPU berupaya memperkuat pengawasan dan transparansi dalam proses pemungutan suara di Tempat Pemungutan Suara (TPS) guna memastikan tidak adanya celah bagi manipulasi.