Singkut

Cek Endra Hadiri Harlah ke-24 Ponpes Nurul Jadid Singkut, Didoakan Ulama-Santri Sukses Pimpin Golkar lagi

Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Golkar, Drs. H. Cek Endra, menghadiri Hari Lahir ke-24 Pondok Pesantren Nurul Jadid di Kecamatan Singkut, Kabupaten Sarolangun, Selasa (13/5/2025). Kehadiran Cek Endra sekaligus mengisi agenda Tablig Akbar, yang menjadi bagian dari rangkaian peringatan harlah pondok pesantren tersebut.

Acara ini turut dihadiri oleh Wakil Bupati Sarolangun, Gerry Trisatwika, para alim ulama, pimpinan pondok pesantren, tokoh masyarakat, serta ratusan santri dan warga sekitar.

Kyai Haji Kamil dan Dukungan Total Warga Singkut untuk Al Haris: "Semua Jadi Tim Sukses"

Kyai Haji Kamil, tokoh kharismatik dari Singkut, memberikan dukungan penuh kepada Al Haris untuk dua periode sebagai Gubernur Jambi. Dengan seruan "Semua Jadi Tim Sukses", Kyai Kamil menggerakkan masyarakat untuk mendukung Haris-Sani.

***

Al Haris, calon gubernur Jambi nomor urut 2, kembali mengunjungi Singkut bersama tim pemenangannya. Namun yang menjadi sorotan utama adalah dukungan luar biasa yang muncul dari mulut Kyai Haji Kamil, seorang pemimpin spiritual yang dihormati.