Wali Kota Jambi Maulana

Subuh Berkah di Grya Mayang, Wali Kota Jambi Maulana Resmi Luncurkan Program “Subuh Berkah Bahagia”

Langit Kota Jambi belum sepenuhnya terang ketika langkah-langkah pelan mulai mengalir ke halaman Grya Mayang, rumah dinas Wali Kota Jambi. Sabtu pagi itu, 12 April 2025, udara Subuh menyelinap lembut. Embun masih betah bersembunyi di ujung dedaunan. Tapi suasana di Masjid Al-Amanah justru hangat oleh semangat yang tak biasa.

Aroma Skandal Jambi City Center Menguat, Kasusnya Mirip Lombok City Center yang Seret Eks Bupati ke Penjara

JAMBI – Proyek mangkrak Jambi City Center (JCC) makin kuat mengarah ke potensi skandal besar. Setelah bangunan megah di eks Terminal Simpang Kawat itu dibiarkan terbengkalai selama bertahun-tahun, kini muncul indikasi bahwa lahan dan bangunan JCC telah diagunkan ke bank oleh pihak pengelola. Dugaan ini disampaikan langsung oleh Jefri Bentara Pardede, Ketua Perkumpulan Sahabat Alam Jambi dan mantan anggota DPRD Kota Jambi.

3 Gedung Puluhan Miliar Terbengkalai, Sahabat Alam Jambi : “Jika Tidak Dimanfaatkan, Bawa ke Jalur Hukum”

KOTA JAMBI – Tiga bangunan megah yang dibangun dengan anggaran besar di Kota Jambi kini hanya menyisakan ironi. Tak hanya terbengkalai dan tak difungsikan, salah satu dari bangunan itu bahkan telah dijarah. Tragedi ini telah menimbulkan kerugian negara lebih besar lagi, hingga miliaran rupiah.

Ketiga bangunan itu adalah:

Wali Kota Terpilih Jambi Dr. Maulana Hadiri Perayaan Natal PGIW, Wujud Harmoni dan Persatuan

JAMBI – Wali Kota Jambi terpilih periode 2024-2025, Dr. dr. Maulana, MKM, menghadiri Perayaan Natal yang diselenggarakan oleh Komisi Perempuan Persekutuan Gereja-gereja di Indonesia Wilayah Jambi (PGIW) pada Rabu, 11 Desember 2024.

Bertempat di GBI MHCC Abadi, Jalan Lingkar Selatan, Paal Merah, Kota Jambi, acara tersebut mengusung tema “Marilah Sekarang Kita Pergi ke Betlehem” (Lukas 2:15). Perayaan ini dihadiri oleh tokoh agama, masyarakat, dan jemaat gereja, yang menciptakan suasana hangat penuh pesan kasih dan kebersamaan.